top of page
Search

Program Liburan EF Holiday Academy

  • kotaharapanindahef
  • Jun 13, 2016
  • 1 min read

Liburan sekolah sudah tiba, tapi masih bingung apa yang akan dilakukan buah hati Anda selama liburan? Dengan bangga EF mempersembahkan program liburan ‘Holiday Academy’ untuk anak-anak Anda. Program ini akan berlangsung pada 27-30 Juni dan dilanjut kembali pada 11-16 Juli 2016.

Rangkaian program liburan yang kami tawarkan: • Storytellers 1 (4-6 tahun) Mengembangkan kepercayaan diri anak melalui kerjasama kelompok dalam permainan, meningkatkan kemampuan alami mereka untuk mengikuti irama dalam sebuah cerita dan membangun ketertarikan mereka untuk membaca. Anak juga akan mempelajari 80 kosakata baru. • Storytellers 2 (7-9 tahun) Melatih kemampuan verbal dan non verbal siswa secara berkesinambungan. Program ini juga dirancang untuk mengembangkan keterampilan dalam berkomunikasi, bekerja sama dan berkoordinasi dalam tim menggunakan metode Project based Learning. • Trailblazers Academy (10-13 tahun) Siswa akan mendapatkan pengetahuan dan keterampilan melalui sebuah proses mulai dari perencanaan hingga penyelesaian masalah. Project-based Learning mengembangkan keterampilan super skills, seperti berpikir kritis, berkolaborasi dalam sebuah kelompok dan akan mendorong siswa untuk berbicara dan mengembangkan pola pikir yang berguna untuk membangun kepercayaan diri.

Ayo daftarkan dirimu segera!

Note: Konfirmasi keikutsertaan dan pembayaran deposit (min. Rp 400rb) dapat dilakukan paling lambat tanggal 21 Juni 2016. Pelunasan dapat dilakukan sebelum tanggal 27 Juni 2016. Biaya sudah termasuk buku, aktifitas harian & field trip di akhir periode Holiday Academy (16 Juli 2016).


 
 
 

Comments


Featured Posts
Recent Posts
Archive
Search By Tags
Follow Us
  • Facebook Basic Square
  • Twitter Basic Square
  • Google+ Basic Square

GET IN TOUCH

& get free trial class!

Komplek Sentra Niaga Boulevard Hijau Kav. 38

Kota Harapan Indah, Bekasi 17132

Tel. (021) 8887 8889

BBM 7C5495AD

 

 

  • Instagram - Black Circle
  • Facebook - Black Circle
  • Twitter - Black Circle

Success! Message received.

bottom of page